SILABUS MATERI SEMESTER IV KELAS TKJ 2

1. Merencanakan kebutuhan dan spesifikasi
- Menjelaskan pengertianWAN, MAN, Internet, router,routing table, routing protocol.
- Mengidentifikasi jenis-jenis media jaringan untuk WAN
- Menguraikan jenis-jenis routing protocol
- Menjelaskan konsep dasar manageable switch dan dedicated router
- Menguraikan konsep dasar Wireless media
- Menjelaskan konsep pembagian segmen dan dynamic routing table
2.Menginstalasi Wide Area Network
- Menguraikan jenis-jenis perangkat WAN
- Menjelaskan jenis-jenis koneksi WAN
3.Mengatur perangkatmenggunakan software(melalui setup BIOS dan ROUTER serta aktifasikomponen melalui sistem operasi)
- Menginstall router dan mengatur IP
- Menjelaskan prinsip baud rate pada pengaturan jaringan
4.Menyambung/ memasang perangkat (secara fisik dan logikal) dan setting perangkat menggunakan software
Menjelaskan spektrum frekwensi dan fungsinya pada standard waveLAN
- Menjelaskan prinsip kerja kabel serat optik ber-dasar kepada prinsip cermin danpembiasan cahaya
5.Menguji Wide Area Network
- Menjelaskan jenis-jenis alat ukur media jaringanMenjelaskan cara pengu-jian
WAN melalui sistem operasi atau melalui aplikasi tertentu.
  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • Twitter
  • RSS

0 Response to "SILABUS MATERI SEMESTER IV KELAS TKJ 2"

Posting Komentar